sumber berita Rayakan Ultah, Google Earth Rilis Fitur Voyager : http://teknologi.inilah.com/read/detail/2218239/rayakan-ultah-google-earth-rilis-fitur-voyager
INILAHCOM, California - Merayakan ultahnya yang ke-10, Google Earth merilis fitur Voyager. Seperti apa itu?
Voyager adalah sebuah fitur yang memungkinan pengguna untuk melihat tampilan dari peta Bumi dalam beberapa lapisan, demikian lansir Slashgear.
Untuk sementara ini, fitur Voyagers hanya tersedia untuk pengguna Gogle Earth versi dekstop.
Pihak Google menyatakan bahwa saat ini Voyagers masih dalam tahap pengembangan.
Fitur Voyager juga memungkinkan pengguna menjelajah dalam lima tampilan peta yang berbeda.
Klik tautan ini untuk detail dari fitur Voyager di Google Earth. [ikh]
Nuhun for visit Rayakan Ultah, Google Earth Rilis Fitur Voyager
Tidak ada komentar:
Posting Komentar