Sabtu, 11 Juli 2015

Berita Tekno Inilah Trailer Game Transformer Terbaru

Berita Tekno Inilah Trailer Game Transformer Terbaru

sumber berita Inilah Trailer Game Transformer Terbaru : http://teknologi.inilah.com/read/detail/2221301/inilah-trailer-game-transformer-terbaru

INILAHCOM, Tokyo - Game terbaru Transformer, yakni Transformer: Devastation akan segera rilis. Video trailernya pun baru rilis. Seperti apa?

Kotaku  melansir, dalam game Transformer: Devastation pengguna bisa menggunakan berbagai karakter Transformer, seperti Optimus Prime, Bumblebee, Sidswipe, Wheeljack, dan Grimlock.



Game Transformer: Devastation rencananya akan dirilis resmi pada 6 Oktober 2015. Klik ke sini untuk detailnya.

Simak videonya di bawah. Klik pula ke tautan berikut untuk melakukan pemesanan via  pre-order.

Nuhun for visit Inilah Trailer Game Transformer Terbaru

Tidak ada komentar:

Posting Komentar