sumber berita Skysphere, Rumah Pintar Bergaya Luar Angkasa : http://teknologi.inilah.com/read/detail/2224734/skysphere-rumah-pintar-bergaya-luar-angkasa
INILAHCOM, California - Sebuah rumah pintar dibangun dengan desain bergaya ala stasiun luar angkasa. Seperti apa?
Contemporist melansir, Skysphere adalah sebuah rumah pintar yangg bergaya ala stasiun luar angkasa.
Rumah dengan sudut pandang keluar 360 derajat ini dibuat oleh seorang insinyur bernama Jono Williams.
Skysphere di dalamnya berisi kasur, sofa, tempat minuman dan lain-lain. Selain itu rumah pintar ini juga dibekali dengan listrik tenaga Matahari (via panel surya), serta OS Android yang mengendalikan semua perangkat elektronik di dalam ruangannya.
Simak berbagai update pembuatan rumah ini melalui tautan berikut. Cek juga sampel foto-fotonya di bawah.
Nuhun for visit Skysphere, Rumah Pintar Bergaya Luar Angkasa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar